Category: Blog
Cara Menggunakan Padlet – Step By Step Guide!
Siap membuat sesuatu yang indah? Padlet adalah alat pendidikan berharga yang khusus dibuat bagi guru untuk mengunggah, mengatur, dan berbagi konten, menyimpan semuanya di satu tempat dengan papan buletin virtual….
How to Create Free Online Quizzes with Quizizz
Quizizz adalah platform online yang memungkinkan pengguna, terutama guru, pendidik, atau siapa saja yang ingin membuat kuis interaktif, untuk dengan mudah membuat, membagikan, dan memainkan berbagai jenis kuis. Yuk, upgrade….
Cara Membuat Tugas di Google Classroom: Panduan Lengkap
Google Classroom adalah salah satu platform pembelajaran digital paling populer yang digunakan oleh guru dan siswa di seluruh dunia. Salah satu fitur utamanya adalah kemampuan untuk membuat dan mengelola tugas….
Membuat Presentasi Interaktif dengan Hyperlink di Canva
Hyperlink di Canva sangat berguna untuk membuat desain interaktif, seperti presentasi yang bisa langsung mengarah ke halaman web atau slide tertentu yang kita inginkan. Berikut langkah-langkah yang bisa membuat tampilan….
Lembar Kerja Tanpa Kertas Dengan Wizzer.me
Pembelajaran yang interaktif dapat didukung dengan media yang variatif, salah satunya dengan memanfaatkan Wizer.me. Merupakan aplikasi pemuat lembar kerja digital yang dapat memudahkan anda semua khususnya guru dalam memberikan pengelaman….
Cara Membuat Kelas di Moodle
Moodle adalah singkatan dari Modular Object-Oriented Dynamic Learning Environment, sebuah Learning Management System (LMS) open-source yang digunakan secara luas di berbagai institusi pendidikan dan pelatihan untuk mengelola kursus online dan….
Mari Mengenal Media Pembelajaran “Wordwall”
Wordwall merupakan web aplikasi yang digunakan untuk membuat game interaktif, edugame/belajar sambil bermain dengan alamat web site www.wordwall.net. Wordwall memudahkan guru/pendidik untuk pembuatan game interaktif sendiri. Hanya dengan 3 langkah….








